Artikel

Langkah Tepat Finishing Kayu Palet Dengan Hasil Tampilan Kayu Jati

  • 07 Okt 2019 - 11:55:31

Kayu palet saat ini bergeser fungsi dan kegunaannya, jika dahulu digunakan sebagai bantalan barang pada kontainer saat pengiriman, sekarang kayu palet banyak digunakan untuk furniture maupun perabotan suatu hunian. Mungkin Anda akan banyak menjumpai kayu palet di caffe atau restauran. Kesan kayu palet yang sedang tren memang memberikan nuansa modern dan cocok untuk kalangan anak muda.

Baca

Dapatkah Cat Kayu Water Based Untuk Finishing Kerajinan Bambu?

  • 07 Okt 2019 - 11:51:00

Bambu merupakan tumbuhan yang banyak dijumpai di Indonesia, namun sebenarnya bambu ini pertama dijumpai di negeri bambu, China. Bahkan berhektar-hektar khusus ditumbuhi bambu, karena penggunaan bambu banyak dimanfaatkan untuk melengkapi hunian rumah. Tidak hanya di China, bambu juga menjadi filosofi yang cukup sakral untuk negara sakura. Sehingga wajar saja jika peminat bambu cukup banyak diminati oleh masyarakat Asia.

Baca

Finishing Natural Kayu Untuk Baby Wooden High Chair Yang Benar

  • 07 Okt 2019 - 11:47:10

Jika selama ini kursi maka bayi banyak dijumpai dengan bahan plastik maupun besi, namun tidak jarang pula kursi makan bayi tersebut menggunakan material bayi. Penggunaan kayu sebagai tempat duduk bayi tentunya memiliki kesan sendiri bagi pemiliknya. Sebab, kursi tersebut memiliki tampilan yang ramah lingkungan dan dapat pula membuat sendiri.

Baca

Sudah Benarkah Cara Anda Dalam Memilih Cat Untuk Finishing Kayu?

  • 07 Okt 2019 - 11:39:30

Selama ini banyak orang memakai cat melihat dari tampilan yang dihasilkan saja namun tidak terlalu memperhatikan fitur-fitur dalam cat. Padahal fitur dalam produk finishing akan menentukan hasil akhir saat finishing. Hal ini banyak dilakukan oleh orang yang masih awam dalam mengaplikasikan produk finishing.

Baca

FinishingTransparan Pada Furniture Kayu Solid Dengan Metode Wiping

  • 04 Okt 2019 - 12:49:14

Berhadapan dengan furniture maka secara tidak langsung juga harus berhadapan langsung dengan finishing. Karena proses finishing ini sangat dibutuhkan oleh furniture untuk memperindah tampilan. Meskipun ada pula saat ini tren tentang furniture tanpa finishing. Namun tetap saja, furniture dengan polesan cat masih banyak diminati. Tampilan natural pada kayu memberikan kesan unik dan estetik dengan harga jual yang tinggi. Sehingga wajar saja jika furniture dengan polesan cat memiliki peminat yang tidak sedikit.

Baca

Seberapa Pentingkah Perawatan dan Refinishing Pada Furniture Kayu?

  • 04 Okt 2019 - 12:10:21

Bagaimana jadinya jika furniture yang di rumah Anda mulai tidak indah lagi atau ada beberapa bagian yang rusak akibat gesekan atau kayu yang berlubang karena terkena benda tertentu? Masalah ini sering dijumpai oleh sebagian penghuni rumah sehingga harus segera diatasi sebelum furniture tersebut tidak bisa digunakan sama sekali. Sebab, furniture yang mulai kusam atau terdapat beberapa bagian yang rusak akan lebih parah kerusakannya.

Baca

5 Ragam Finishing Meja Kayu Agar Menarik dan Mudah Untuk Pemula

  • 04 Okt 2019 - 09:48:29

Menjadi pemula dalam bidang finishing tidaklah sulit. Siapkan cat dan kuas maka proses mengecat bisa segera dilakukan. Saat mengecat teknik perlu diperhatikan, apakah Anda akan menggunakan teknik khusus atau tidak. Jenis cat yang digunakan juga harus dipilih sesuai kebutuhan.

Baca

Inilah 7 Warna Cat Rumah Kayu Untuk Bagian Luar Yang Tahan Lama

  • 04 Okt 2019 - 09:45:15

Memiliki rumah kayu membuat Anda harus melakukan perawatan lebih dibandingkan dengan rumah berdinding bata. Kayu adalah material yang kuat dan memiliki pori yang merupakan kelemahan dan harus diatasi sejak awal. Jika tidak menggunakan cat maka kayu akan mudah rusak, apalagi dinding kayu bagian luar.

Baca

Membuat Ranjang Rotan Menjadi Lebih Indah Dengan Warna Natural Kayu

  • 03 Okt 2019 - 12:20:25

Rotan merupakan serat alam yang banyak dijumpai di Indonesia dan dimanfaatkan untuk berbagai kebutuhan. Tidak hanya nilai epic saja, kerajinan berbahan rotan ternyata memiliki harga yang terjangkau sehingga wajar saja jika rotan banyak diminati oleh masyarakat. Tidak hanya peminat di Indonesia saja, kerajinan berbahan rotan sangat diminati turis dari berbagai mancanegara karena memberikan nilai seni yang cukup tinggi.

Baca

Teknik Aplikasi Cat Plitur Yang Tepat dan Benar Pada Kursi Teras Kayu

  • 03 Okt 2019 - 12:16:11

Hunian rumah selalu memberikan ruang pada bagian depan atau juga dikenal dengan teras. Tidak jarang orang memanfaatkan bagian depan untuk menerima tamu atau sekedar untuk bersantai menikmati kopi. Maka dari itu, teras membutuhkan kursi yang sesuai untuk bagian depan dan nyaman ketika digunakan. Kursi teras tersebut sudah banyak dijumpai di pasaran mulai dari bahan besi atau pun kayu.

Baca

Mengembalikan Tampilan Natural Kayu Pada Meja Yang Luntur Karena Air

  • 02 Okt 2019 - 11:18:17

Meja merupakan salah satu furniture yang penting pada suatu hunian bahkan meja sudah menjadi suatu kebutuhan. Material meja yang sering digunakan diantaranya adalah besi dan kayu namun hingga saat ini maju dengan mateial kayu masih menjadi pilihan masyarakat karena memberikan kesan natural dan sesuai jika diletakkan dengan segala nuansa.

Baca

Cara Mengatasi Kusen Jendela Yang Mulai Kusam dengan Plitur Kayu

  • 02 Okt 2019 - 11:12:24

Kusen merupakan salah satu material bangunan yang krusial karena berfungsi sebagai penopang daun jendela maupun daun pintu. Biasanya, kusen yang banyak digunakan di suatu hunian baik rumah, hotel, restauran maupun hunian lainnya merupakan kusen berbahan baku kayu karena tergolong kuat dan mudah untuk dipasang.

Baca

Aplikasi Cat Kayu Untuk Furniture Dengan Bahan Kayu Olahan

  • 01 Okt 2019 - 14:04:22

Kayu olahan kini lebih populer untuk material furniture karena lebih mudah dijumpai dan jauh lebih murah dari kayu solid. Biasanya material furniture yang menggunakan kayu olahan merupakan furniture-furniture dengan desain minimalis sehingga ringan, mudah dibentuk dan bahkan termasuk knockdown yang mana bisa dibentuk sesuka hati.

Baca
tanya cs bio
Tanya Vani!